Wakaf Bibit Sawit

Perkembangan Donasi

Target Donasi : Rp. 247.390.000

Total : Rp. 48.498.937

===   Wakaf Bibit Sawit  ===

Mari bersama-sama menciptakan masa depan wakaf yang berkelanjutan melalui inisiatif luar biasa kami – Wakaf Bibit Sawit.

Program yang berkomitmen untuk  memproduktifkan lahan wakaf yang  selama ini masih belum dimanfaatkan (belum produktif) agar segera menjadi produktif dan segera memberikan manfaat bagi kemashlahatan ummat.

Apa itu Wakaf Bibit Sawit ?

Wakaf Bibit Sawit adalah Wakaf bibit sawit (beserta pupuk selama 3 Tahun) yang mana nantinya Dana Wakaf  yang terkumpul dari para peserta wakaf (Wakif) akan dibelikan bibit sawit unggul serta pupuk (Rp. 173.000 = Bibit unggul + Pupuk selama 3 Tahun).

Selanjutnya bibit yang telah terkumpul dari peserta wakaf (Wakif) akan ditanam di lahan yang sudah  wakafkan (milik pesantren, masjid, dll).  Program ini sangat produktif dan konkrit dalam mendukung keberlanjutan pemanfaatan lahan wakaf agar segera menjadi produktif dan segera memberikan manfaat nyata bagi ummat.

Setelah sawit tersebut nantinya menghasilkan buah (produktif) dan dapat dipanen setiap 2 minggu, maka hasil panen yang ada akan diberikan/dimanfaatjkan  untuk  Pendidikan/Pesantren, sebagian hasil panen untuk Biaya pemeliharaan dan operasional kebun dan sebagian lagi untuk pencadangan biaya peremajaan kebun (Re-Planting).

Setelah masa produktif sawit habis (20-30 tahun) maka kebun yang ada akan dilakukan peremajaan kembali (Re-Planting) dengan menggunakan dana pencadangan yang telah dikumpulkan dari hasil panen selama ini, sehingga nantinya kebun hasil peremajaan tahap ke-2  pada dasarnya adalah berasal dari para peserta Wakaf (Wakif ) pada tahap  ke-1 dahulu juga, sehingga dengan pola ini pahala wakaf akan terus juga mengalir kapada para Wakif  awal (wakif tahap ke-1) dahulu, demikian selanjutnya nanti pada Re-Planting tahap ke-3 dananya juga berasal dari pencadangan panen Tahap ke-2, demikian juga selanjutnya untuk Re Planting tahap ke-4, Tahap ke-5 dst….dst…sehingga pahala para Wakif pada tahap ke-1 akan terus bersambung ke tahap-2, bersambung ke tahap-3 dst…bersambung …..dst…..bersambung….hingga ribuan tahun dan hari kiamat.

Mengapa Bibit Sawit  bukan tanaman lainnya?

Karena sawit adalah tanaman investasi  masa depan yang berkelanjutan. Sawit adalah sumber penting untuk berbagai produk dan industri. Tata kelola sawit, penjualan pasca panen dan infrastruktur serta regulasi telah tersedia dengan sangat baik dan lengkap (khususnya di daerah Provinsi Riau) selain itu tanaman sawit minim perawatan dan minim hama serta merupakan jenis tumbuhan berusia panjang.

Yuk ber-Wakaf Bibit Sawit, Semoga Allah SWT memberikan pahala yang terus menerus mengalir kepada kita …Aamiin ….
=============================////////////////=============================================
Bagaimana caranya:
1. Masukan nominal Wakaf Anda minimal 1 (satu) Bibit Sawit  Rp. 173.000,- (sudah termasuk biaya pupuk selama 3 tahun)

2. Masukan Data Anda sebagai  peserta Wakaf (Wakif)

3. Pilih metode pembayaran dan Lakukan transfer ke no. rekening yang tertera

4. Klik ” PROSES SEKARANG” dan WA kan bukti transfer.

Nb :

  • Termasuk 10% Infak operasional
  • Sudah Termasuk Biaya Pupuk Selama 3 Tahun

 

20 Donatur Terbaru

  • Hamba Allah - 230824 Rp. 25.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 QRIS Rp. 178.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 50.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 100.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 173.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 10.001 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 100.000 4 hari setelahnya
  • Dedi Rp. 173.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 5.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 10.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 10.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 11.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 14.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 230824 Rp. 10.000 4 hari setelahnya
  • Hamba Allah Rp. 25.000 5 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 220824 Rp. 5.000 5 hari setelahnya
  • Intan Jaenyka Rp. 10.000 5 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 210824 Rp. 10.000 6 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 210824 Rp. 5.000 6 hari setelahnya
  • Hamba Allah - 210824 Rp. 150.000 6 hari setelahnya

Pilih Metode Pembayaran

Scroll to Top